Cara pembuatan tapai yang Legit
Laporan Praktikum Biologi. Cara Pembuatan Tapai Yang Legit.Tapai adalah makanan yang dibuat dari hasil peragian. Bahan yang biasa di buat tapai antara lain singkong, pisang, beras, dan ketan. Ragi yang digunakan untuk membuat tapei merupakan jenis jamur dari golongan Candida sp.Hansenula sp., Aspergillus sp. Selain jamur ada yang menggunakan bacteri asam laktat lactobacillus sp. Bakteri ini akan memfermentasi singkong atau bahan tapai lainya dan menghasilkan rasa asam pada tapai.
Bahan :
1. Ragi
2. Singkong/ketan
3. Gula pasir
4. Gula yang sudah di larutkan
Alat.
1. Alat pengukus
2. Toples plastik ukuran sedang
3. Kantong plastik
4. Penyemprot sprey
Haluskan ragi dan taburkan ke singkong yang sudah disediakan. Kira-kira 0,5 butir kedalam 1 kg singkong. Masukan kedalam toplrs tutup san diamkan selama 3 sampai 5 hari. Dan tapai sudah bisa finikmati. Cara Pembuatan Tapai Yang Legit
Silahkan lihat artikel cara pembuatan tempe di sini
Gambar. Tape singkong |
Cara pembuatan tapai yang Legit
Berikut ini akan dijelaskan cara pembuatan tapai singkongBahan :
1. Ragi
2. Singkong/ketan
3. Gula pasir
4. Gula yang sudah di larutkan
Alat.
1. Alat pengukus
2. Toples plastik ukuran sedang
3. Kantong plastik
4. Penyemprot sprey
Cara Pembuatan Tapai Singkong Yang Legit:
Kupas dan bersihkan singkong dengan air bersih. setelah itu, masukan singkong ke alat kukusan dan kukus hingga masak. Tahap berikutnya tiriskan singkong dan dinginkan. Setelah dingin letakan singkong tersebut di nampan kemudian taburkan gula 0,5 sendok makan untuk 1 kg singkong.atau semprotkan larutan gula yang sudah kita sediakan tadi.Haluskan ragi dan taburkan ke singkong yang sudah disediakan. Kira-kira 0,5 butir kedalam 1 kg singkong. Masukan kedalam toplrs tutup san diamkan selama 3 sampai 5 hari. Dan tapai sudah bisa finikmati. Cara Pembuatan Tapai Yang Legit
Silahkan lihat artikel cara pembuatan tempe di sini
Comments
Post a Comment